Ciri-Ciri Agen Pengurusan Kitas yang Terpercaya dan Anti Tipu
Di era globalisasi, banyak tenaga kerja asing datang ke Indonesia untuk bekerja atau berinvestasi. Agar bisa tinggal dan bekerja secara sah, mereka harus mengurus izin tinggal terbatas (KITAS). Proses ini sering rumit karena membutuhkan banyak dokumen pendukung. Kondisi tersebut membuat banyak orang memilih menggunakan jasa agen pengurusan KITAS. Sayangnya, tidak semua agen bisa dipercaya. Ada […]